RSS

Category Archives: E. POSYANDU LANSIA

Kebutuhan Gizi Lanjut Usia

Suatu saat, semua orang bisa jadi lansia (lanjut usia). Mau olah raga setiap hari dan minum vitamin satu truk, lansia tak dapat dihindari.

Kecenderungan peningkatan populasi lansia tersebut perlu mendapatkan perhatian khusus terutama peningkatan kualitas hidup mereka agar dapat mempertahankan kesehatannya. Pemerintah telah merumuskan berbagai peraturan dan perundang-undangan, yang diantaranya seperti tercantum dalam Undang-Undang No.23 Tahun 1992 tentang Kesehatan, dimana pada pasal 19 disebutkan bahwa kesehatan manusia usia lanjut diarahkan untuk memelihara dan meningkatkan kesehatan dan kemampuannya agar tetap produktif, serta pemerintah membantu penyelenggaraan upaya kesehatan usia lanjut untuk meningkatkan kualitas hidupnya secara optimal. Oleh karena ini berbagai upaya dilaksanakan untuk mewujudkan masa tua yang sehat, bahagia, berdaya guna dan produktif untuk usia lanjut.

KLIK TULISAN DIBAWAH INI, UNTUK BACA KELANJUTANNYA
Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on April 5, 2011 in E. POSYANDU LANSIA

 

Jenis-jenis Pelayanan Posyandu Lansia Wijaya Kusuma

Posyandu lansia / kelompok usia lanjut adalah merupakan suatu bentuk pelayanan kesehatan bersumber daya masyarakat atau /UKBM yang dibentuk oleh masyarakat berdasarkan inisiatif dan kebutuhan itu sendiri khususnya pada penduduk usia lanjut. Pengertian usia lanjut adalah mereka yang telah berusia 60tahun keatas.

Sedangkan sasaran Posyandu Lansia adalah
1. Sasaran langsung
Kelompok pra usia lanjut (45-59 tahun)
Kelompok usia lanjut (60 tahun keatas)
Kelompok usia lanjut dengan resiko tinggi (70 tahun ke atas)

Read the rest of this entry »

 
Leave a comment

Posted by on April 15, 2010 in E. POSYANDU LANSIA